Laman

Selasa, Mei 03, 2011

~ Donasi Pembangunan 2 Masjid di Gunung Kidul ~

Masjid Al Ikhlas yang Ingin Diperluas (Tampak Luar)

 
Masjid Al Ikhlas yang Ingin Diperluas (Tampak Dalam)


Masjid Al Muttaqin Tampak Depan



Masjid Al Muttaqin Tampak Dalam




Donasi Pembangunan 2 Masjid di Gunung Kidul




Rabu, 20 April 2011 09:30
Muhammad Abduh Tuasikal
Pusat Informasi


Alhamdulillah wa shalaatu wa salaamu ‘ala Rosulillah wa ‘ala aalihi wa shohbihi ajma’in.


Berkat karunia Allah, dakwah di desa kami dan sekitarnya semakin berkembang. Ritual keagamaan yang tidak diajarkan dalam Islam semakin lama semakin ditinggalkan. Itu semua berkat karunia dan taufik dari Allah. Suasana masjid pun semakin sesak dengan para jama’ah yang sudah mulai sadar akan hakikat hidup sebenarnya yaitu untuk beribadah pada Allah. Karena semakin sesaknya masjid, sebagian masjid dari 7 masjid yang kami kelola butuh untuk diperluas dan yang lainnya butuh untuk diperbaiki karena kondisi fisiknya yang sudah tidak layak.


Pada kesempatan kali ini kami menawarkan pada para jama’ah yang memiliki kelebihan rizki untuk bisa membantu dalam pembangunan 2 masjid (Masjid Al Muttaqin dan Masjid Al Ikhlas) di desa kami yang membutuhkan dana total sekitar Rp. 50.000.000,-. Moga dengan pembangunan dua masjid ini semakin memudahkan dakwah di tempat kami, di daerah pedalaman Gunung Kidul yang di mana dakwah agama lain sudah ikut merambah (seperti dari umat Kristiani dan umat Budha).


Bagi yang ingin berpartisipasi, silakan mentransfer dananya ke rekening berikut:


Rekening BCA KCP Kaliurang atas nama Muhammad Abduh Tuasikal: 8610123881


Rekening BNI Syariah atas nama Sdr Muhammad Abduh Tuasikal: 0194475165


Setelah mengirimkan donasi, silakan mengkonfirmasi ulang ke 0815 680 7937 (via SMS) dengan mengetik nama donatur (jika ingin disebut), besar dana, rekening tujuan, tanggal transfer, keperluan donasi.


Contoh: Hamba Allah#Rp.2.000.000#BCA#19 April 2011#pembangunan masjid.


Donasi ini berlaku mulai 19 April 2011 sampai dengan 27 Juni 2011.


Allah Ta’ala berfirman,
مَثَلُ الَّذِينَ يُنْفِقُونَ أَمْوَالَهُمْ فِي سَبِيلِ اللَّهِ كَمَثَلِ حَبَّةٍ أَنْبَتَتْ سَبْعَ سَنَابِلَ فِي كُلِّ سُنْبُلَةٍ مِئَةُ حَبَّةٍ وَاللَّهُ يُضَاعِفُ لِمَنْ يَشَاءُ وَاللَّهُ وَاسِعٌ عَلِيمٌ


“Perumpamaan (nafkah yang dikeluarkan oleh) orang-orang yang menafkahkan hartanya di jalan Allah adalah serupa dengan sebutir benih yang menumbuhkan tujuh bulir, pada tiap-tiap bulir seratus biji. Allah melipat gandakan (ganjaran) bagi siapa yang Dia kehendaki. Dan Allah Maha Luas (karunia-Nya) lagi Maha Mengetahui.” (QS. Al Baqarah: 261)


Nabi shallallahu 'alaihi wa sallam bersabda,
مَا نَقَصَتْ صَدَقَةٌ مِنْ مَالٍ


“Sedekah tidaklah mengurangi harta.” (HR. Muslim, dari Abu Hurairah)


Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,
مَنْ بَنَى مَسْجِدًا يَبْتَغِى بِهِ وَجْهَ اللَّهِ ، بَنَى اللَّهُ لَهُ مِثْلَهُ فِى الْجَنَّةِ


“Barangsiapa yang membangun masjid (karena ingin mengharap wajah Allah), Allah akan membangunkan bangunan yang semisalnya di surga.” (HR. Bukhari dan Muslim, dari ‘Utsman bin ‘Affan)




Laporan Donasi Pembangunan 2 Masjid di Desa Girisekar, Panggang,Gunung Kidul




1.20/4/2011 Hamba Allah (0878830 ***) Rp.100.000 (via BCA)


2.20/4/2011 Hamba Allah (08190594 ***) Rp.100.000 (via BCA)


3.20/4/2011 Hamba Allah (08119780 ***) Rp.750.000 (via BCA)


4.20/4/2011 Ummu Fathia (via BBM) Rp.500.000 (via BCA)


5.20/4/2011 Hamba Allah (0815897 ***) Rp.500.000 (via BCA)


6.20/4/2011 Achsan Hamzah (08138074 ***) Rp.1.000.000 (via BNI Syariah)


7.20/4/2011 Hamba Allah (08132809 ***) Rp.200.000 (via BCA)


Total Donasi per 20/4/2011 = Rp.3.150.000


8.21/4/2011 Ummu Davin (via BBM) Rp.500.000 (via BCA)


9.21/4/2011 Hamba Allah (08175111 ***) Rp.100.000 (via BCA)


10.21/4/2011 Hamba Allah (08981441 ***) Rp.300.000 (via BCA)


11.21/4/2011 Hamba Allah (081317424 ***) Rp.1.000.000 (via BNI Syariah)


12.21/4/2011 Tasmini (alm) (085213033 ***) Rp.1.000.000 (via BCA)


13.21/4/2011 Hamba Allah (0878816 ***) Rp.75.000 (via BCA)


14.21/4/2011 Ummu Anditya (via BBM) Rp.1.000.000 (via BNI Syariah)


15.21/4/2011 Hamba Allah (08115797 ***) Rp.500.737 (via BCA)


16.21/4/2011 Hamba Allah (08581405 ***) Rp.25.000 (via BCA)


17.21/4/2011 Tinni Hendartini (08159270 ***) Rp.700.000 (via BCA)


18.21/4/2011 Abdullah (08524534 ***) Rp.100.000 (via BCA)


19.21/4/2011 Hamba Allah (087861221 ***) Rp.25.000 (via BCA)


Total Donasi per 21/4/2011 = Rp.8.475.737


20.22/4/2011 Rizkon Robbi (081588722 ***) Rp.200.000 (via BCA)


21.22/4/2011 Hamba Allah (0856233 ***) Rp.500.000 (via BCA)


22.22/4/2011 Sundari S Jakarta (0817989 ***) Rp.250.000 (via BCA)


23.22/4/2011 Hamba Allah (081380060 ***) Rp.100.000 (via BCA)


24.22/4/2011 Hamba Allah (082114937 ***) Rp.2.500.000 (via BCA)


25.22/4/2011 Hamba Allah (03170635 ***) Rp.500.000 (via BCA)


26.22/4/2011 Linda Assegaf (08128507 ***) Rp.100.000 (via BCA)


Total Donasi per 22/4/2011 = Rp.12.625.737


27.23/4/2011 Hamba Allah (08161933 ***) Rp.200.000 (via BCA)


28.23/4/2011 Hamba Allah (0817758 ***) Rp.100.000 (via BNI Syariah)


29.23/4/2011 Ikhwan Bandung (081511233 ***) Rp.2.000.000 (via BNI Syariah)


30.23/4/2011 Hamba Allah (081515324 ***) Rp.1.000.000 (via BNI Syariah)


31.23/4/2011 Hamba Allah (0811157 ***) Rp.2.o00.000 (via BCA)


32.23/4/2011 Haryogo Pamungkas (via BBM) Rp.500.000 (via BNI Syariah)


33.23/4/2011 Rini Ummu Afif (via BBM) Rp.500.000 (via BNI Syariah)


34.23/4/2011 Ria Fityani (via BBM) Rp.100.000 (via BCA)


35.23/4/2011 Hamba Allah (081805039 ***) Rp.20.000 (via BCA)


36.23/4/2011 Hamba Allah – Jamaah Bali (08175599 ***) Rp.100.000 (via BCA)


37.23/4/2011 Hamba Allah (081939690 ***) Rp.50.000 (via BCA)


Total Donasi per 23/4/2011 = Rp.19.195.737


38.24/4/2011 Slamet Mbali-GK Rp.10.000 (langsung)


39.24/4/2011 Yayuk Y Ummu Ananda (08128371 ***) Rp.1.000.000 (via BCA)


40.24/4/2011 Yuri Zagloel (08118795 ***) Rp.1.000.000 (via BCA)


41.24/4/2011 Ranti-Thomas-Arnaldo (08182012 ***) Rp.1.000.000 (via BCA)


42.24/4/2011 Hamba Allah di Jakarta (08136636 ***) Rp.75.000 (via BCA)


43.24/4/2011 Hamba Allah (0813987014 ***) Rp.50.000 (via BCA)


44.24/4/2011 Hamba Allah (081254244 ***) Rp.300.000 (via BCA)


45.24/4/2011 Nevi Harlina (0818074911 ***) Rp.300.000 (via BNI Syariah)


46.24/4/2011 Hamba Allah (08161995 ***) Rp.100.000 (via BCA)


47.24/4/2011 Abdullah (08153785 ***) Rp.1.000.000 (via BCA)


Total Donasi per 24/4/2011 (pukul 14.00 WIB) = Rp.24.030.737


Laporan Penyerahan Donasi


1.24/04/2011 (19.30 WIB) Penyerahan dana I untuk Masjid Al Muttaqin Pucang = Rp.10.010.000


Semoga Allah berkahi rizki bapak/ibu sekalian.


Koordinator Takmir Masjid Desa Girisekar


Kecamatan Panggang, Kabupaten Gunung Kidul, D.I. Yogyakarta


Muhammad Abduh Tuasikal


http://www.rumaysho.com/